STATUS MUTU AIR SUB DAERAH ALIRAN SUNGAI MONTALLAT KABUPATEN BARITO UTARA, PROVINSI KALIMANTAN TENGAH WATER QUALITY STATUS IN MONTALLAT RIVER SUB-REGION, BARITO UTARA DISTRICT, CENTRAL KALIMANTAN PROVINCE

Main Article Content

Nadya Aqila Saharani
Abdur Rahman
Deddy Dharmaji
Mijani Rahman

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk memahami status mutu air Sub DAS Montallat menggunakan nilai indeks pencemaran (IP) serta mengetahui Daya Tampung Beban Pencemar perairan Sub DAS Montallat menggunakan Metode Neraca Massa. Metode pengolahan data yang dipakai penelitian ini adalah indeks pencemaran, daya tamung beban pencemar, dan perhitungan debit. Berdasarkan perhitungan menggunakan metode Indeks Pencemaran (IP), stasiun I tergolong cemarr ringan, stasiun II memenuhi baku mutu dengan kategori cemar ringan, dan stasiun III juga memenuhi baku mutu hingga cemar ringan. Analisis Daya Tampung Beban Pencemar (DTBP) menunjukkan hasil negatif untuk parameter BOD dan DO, sementara parameter TSS, nitrat, dan fosfat menunjukkan hasil positif. Nilai daya tampung menunjukkan bahwa kandungan pencemar pada lokasi tersebut melebihi daya tampung sungai untuk parameter BOD dan DO.


This study aims to determine the water quality status of the Montallat Sub-watershed using the pollution index value (IP) and to determine the Pollutant Load Capacity of the Montallat Sub-watershed using the Mass Balance Method. The data processing method used in this research is pollution index, pollutant load carrying capacity, and discharge calculation. Based on calculations using the Pollution Index (IP) method, station I is classified as lightly polluted, station II meets the quality standard to be lightly polluted, and station III also meets the quality standard to lightly polluted. Analysis of Pollutant Load Carrying Capacity (DTBP) showed negative results for the parameters BOD and DO, while the parameters TSS, nitrate and phosphate showed positive results. The carrying capacity value indicates that the pollutant content at that location exceeds the river's carrying capacity for BOD and DO parameters.


 

Article Details

Section
Articles
Author Biographies

Nadya Aqila Saharani, Universitas Lambung Mangkurat

Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan

Abdur Rahman, Universitas Lambung Mangkurat

Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan

Deddy Dharmaji, Universitas Lambung Mangkurat

Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan

Mijani Rahman, Universitas Lambung Mangkurat

Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan

References

Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 110 Tahun. (2003). Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 110 Tahun 2003 Tentang Pedoman Penetapan Daya Tampung Beban Pencemaran Air Pada Sumber Air. 2003.
Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 Tentang Penetapan Wilayah Sungai.
Noumy, C.A., Yasmi, Z & Rahman, A. 2016. Analisis Kualitas Air Dan Beban Pencemar Di Sungai Batu Kambing, Sungai Mali-Mali Dan Sungai Riam Kiwa Kecamatan Aranio Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan. Fish Scientiae. 6(2), 14-24.
Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2012 tentang Pengelolaan Daerah ArusSungai.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.